Fungsi utama lemak dalam tubuh manusia salah satunya adalah
menghasilkan energ. Di mana lemak dapat menghasilkan 9 kkal pada setiap
gramnya, dan jumlah ini jauh lebih besar dari pada energi yang
dihasilkan protein dan karbohidrat yaitu hanya sebesar 4 kkal untuk
setiap gramnya.
Lemak merupakan salah satu zat gizi makro yang memiliki peran penting bagi tubuh yang berperan menyimpan kelebihan energi yang berasal dari makanan yang telah di konsumsi. Oleh karena itu, lemak memiliki berbagai macam fungsi yang sangat penting untuk menjaga tubuh agar tetap sehat. Bagi orang Indonesia, kebutuhan lemak harian adalah sekitar 15% dari kebutuhan energi total. Jadi, lemak berperan penting agar tubuh tetap dalam konsidi segar. Selain memasok energi, lemak juga membantu dalam membentuk struktur sel dan jaringan seperti membran sel dalam tubuh manusia. Lemak dalam saluran pembuangan dapat berfungsi untuk melancarkan buang air besar, lemak yang berada di usus akan memudahkan dan melancarkan proses buang air besar.
Lemak
di dalam tubuh berasal dari asupan makanan yang di konsumsi
sehari-hari, baik itu yang berasal dari karbohidrat, protein, maupun
dari lemak itu sendiri. Lemak yang berada di dalam tubuh disimpan pada
bagian-bagian berikut ini: 50% pada jaringan bawah kulit (daerah
subkutan), 45% pada ronggaperut yang menyelimuti organ dalam, dam 5%
pada jaringan intramuskular.
Namun tahukah anda, untuk beberapa jenis asam lemak, tubuh memiliki kemampuan untuk memproduksinya sendiri. Tetapi ada beberapa jenis asam lemak yang sangat penting bagi tubuh tetapi tubuh tidak dapat memproduksinya sendiri, yaitu asam lemak esensial, karena itu untuk menghassilkan lemak esensial itu sendiri, kita perlu mengonsumsi lemak yang cukup untuk memperoleh jenis asam lemak tersebut.
Lemak yang berada di jaringan kulit tubuh memiliki fungsi sebagai pelindung tubuh dari hawa dingin ligkungan yang berkerja agar dapat mempertahankan suhu tubuh. Lemak sangat berperan dalam mengatursuhu tubuh agar tetap hangat, hampir setengah dari lemak berada di bawah kulit yang berfungsi untuk menjaga tubuh agar tetap hangat, walaupun kondisi kondisi cuaca sedang dingin.
Berdasarkan cara menghasilnya, lemak dapat di di bagi menjadi dua yaitu lemak hewani dan lemak nabati. Untuk menghasilkan lemak hewani kita dapat mengkonsumsi makanan dari bahan makanan hewan seperti dengan mengkonsumsi ikan, telur dan susu, termasuk di dalamnya susu ASI, susu kambing atau susu lembu. Di dalam lemak nabati mengandung banyak asam lemak tak jenuh, sehingga titik cairnya lebih rendah.di dalam suhu kamar, lemak ini berbentuk cairan, dan kemudia di sebut minyak.
Sedangkan untuk menghasilkan lemak nabati kita dapat mengkonsumsi makanan-makanan yang berasal dari ubuh-tubuhan seperti alpukat, kacang-kacangan, dan juga biji-bijian. Lemak hewani mengandung lebih banyak asam lemak jenuh. Di dalam stuktur lemak hewani memiliki rantai karbon yang panjang. Lemak ini memiliki titik cair yang tinggi. Di dalam temperature kamar ia berbentuk padat, dan biasa di sebut lemak atau gajih.
Setelah kita uraikan jadi ada beberapa fungsi lemak bagi tubuh yang sangat penting yaitu sebagai sumber energi, mengatur suhu tubuh, melancarkan buang air besar, serta membantu pembentukan membran sel di dalam tubuh kita. Apapun manfaatnya anda harus memastikan tidak mengkonsumsi makanan yang memiliki kandungan lemak yang tinggi karena sangat berbahaya dan dapat menyebabkan penyakit jantung serta mengganggu berat badan ideal yang anda impikan. Kadar lemak ini dapat anda kurangi dengan memakan banyak buah dan sayuran setiap hari.
Hindari makan daging sumber lemak utama atau makanan laut yang sangat tinggi karena mengandung banyak kolesterol.
Terimakassih sudah berkunjung, anda dapat memperoleh lebih banyak info kesehatan lain di artikel-artikel kami yang lain yakni Cara Agar Tetap Cantik. Selamat membaca dan semoga bermanfaat
Lemak merupakan salah satu zat gizi makro yang memiliki peran penting bagi tubuh yang berperan menyimpan kelebihan energi yang berasal dari makanan yang telah di konsumsi. Oleh karena itu, lemak memiliki berbagai macam fungsi yang sangat penting untuk menjaga tubuh agar tetap sehat. Bagi orang Indonesia, kebutuhan lemak harian adalah sekitar 15% dari kebutuhan energi total. Jadi, lemak berperan penting agar tubuh tetap dalam konsidi segar. Selain memasok energi, lemak juga membantu dalam membentuk struktur sel dan jaringan seperti membran sel dalam tubuh manusia. Lemak dalam saluran pembuangan dapat berfungsi untuk melancarkan buang air besar, lemak yang berada di usus akan memudahkan dan melancarkan proses buang air besar.
Ilustrasi Lemak |
Namun tahukah anda, untuk beberapa jenis asam lemak, tubuh memiliki kemampuan untuk memproduksinya sendiri. Tetapi ada beberapa jenis asam lemak yang sangat penting bagi tubuh tetapi tubuh tidak dapat memproduksinya sendiri, yaitu asam lemak esensial, karena itu untuk menghassilkan lemak esensial itu sendiri, kita perlu mengonsumsi lemak yang cukup untuk memperoleh jenis asam lemak tersebut.
Lemak yang berada di jaringan kulit tubuh memiliki fungsi sebagai pelindung tubuh dari hawa dingin ligkungan yang berkerja agar dapat mempertahankan suhu tubuh. Lemak sangat berperan dalam mengatursuhu tubuh agar tetap hangat, hampir setengah dari lemak berada di bawah kulit yang berfungsi untuk menjaga tubuh agar tetap hangat, walaupun kondisi kondisi cuaca sedang dingin.
Berdasarkan cara menghasilnya, lemak dapat di di bagi menjadi dua yaitu lemak hewani dan lemak nabati. Untuk menghasilkan lemak hewani kita dapat mengkonsumsi makanan dari bahan makanan hewan seperti dengan mengkonsumsi ikan, telur dan susu, termasuk di dalamnya susu ASI, susu kambing atau susu lembu. Di dalam lemak nabati mengandung banyak asam lemak tak jenuh, sehingga titik cairnya lebih rendah.di dalam suhu kamar, lemak ini berbentuk cairan, dan kemudia di sebut minyak.
Sedangkan untuk menghasilkan lemak nabati kita dapat mengkonsumsi makanan-makanan yang berasal dari ubuh-tubuhan seperti alpukat, kacang-kacangan, dan juga biji-bijian. Lemak hewani mengandung lebih banyak asam lemak jenuh. Di dalam stuktur lemak hewani memiliki rantai karbon yang panjang. Lemak ini memiliki titik cair yang tinggi. Di dalam temperature kamar ia berbentuk padat, dan biasa di sebut lemak atau gajih.
Setelah kita uraikan jadi ada beberapa fungsi lemak bagi tubuh yang sangat penting yaitu sebagai sumber energi, mengatur suhu tubuh, melancarkan buang air besar, serta membantu pembentukan membran sel di dalam tubuh kita. Apapun manfaatnya anda harus memastikan tidak mengkonsumsi makanan yang memiliki kandungan lemak yang tinggi karena sangat berbahaya dan dapat menyebabkan penyakit jantung serta mengganggu berat badan ideal yang anda impikan. Kadar lemak ini dapat anda kurangi dengan memakan banyak buah dan sayuran setiap hari.
Hindari makan daging sumber lemak utama atau makanan laut yang sangat tinggi karena mengandung banyak kolesterol.
Terimakassih sudah berkunjung, anda dapat memperoleh lebih banyak info kesehatan lain di artikel-artikel kami yang lain yakni Cara Agar Tetap Cantik. Selamat membaca dan semoga bermanfaat